PENGARUH KEPUASAN MUZAKKI, TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS PADA LEMBAGA AMIL ZAKAT TERHADAP LOYALITAS MUZAKKI (Studi Persepsi Pada LAZ Rumah Zakat)

INDRI YULIAFITRI*  -  Universitas Padjadjaran, Indonesia
ASMA NUR KHOIRIYAH  -  Universitas Padjadjaran, Indonesia

(*) Corresponding Author
Abstract. The Influence of Muzakki Satisfaction, Transparency and Accountability in the Amil Zakat Institution toward Loyalty Muzakki (Perception Study on LAZ Rumah Zakat). This study aimed to analyze the effect of each variable that Muzakki satisfaction, transparency and accountability in the Amil Zakat Institution toward loyalty Muzakki. As a nonprofit organization, Lembaga Amil Zakat needs to pay attention the Muzakki satisfaction, transparency and accountability of institutions to increase loyalty Muzakki. In this study, data were collected through a questionnaire with accidental sampling. Respondents in this study were Muzakki or person paying zakat through LAZ Rumah Zakat. The analysis multiple linear regression technique used to solve it. The results showed that both independent variables are Muzakki satisfaction and transparency has positive influence on loyalty Muzakki. This means that the more high satisfaction Muzakki and transparency of the institution, the more high loyalty of Muzakki. On the other hand, the accountability of independent variables have no influence on loyalty Muzakki.

Abstrak. Pengaruh Kepuasan Muzakki, Transparansi dan Akuntabilitas Pada Lembaga Amil Zakat Terhadap Loyalitas Muzakki (Studi Persepsi Pada LAZ Rumah Zakat). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh masing-masing variabel yaitu kepuasan muzakki, transparansi dan akuntabilitas pada Lembaga Amil Zakat terhadap loyalitas muzakki. Sebagai organisasi nonprofit, Lembaga Amil Zakat perlu memerhatikan kepuasan para muzakki, transparansi dan akuntabilitas lembaganya untuk meningkatkan loyalitas muzakki. Dalam penelitian ini data dikumpulkan melalui kuesioner dengan accidental sampling. Responden pada penelitian ini adalah muzakki atau orang yang membayarkan zakat melalui LAZ Rumah Zakat. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regersi linear berganda.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kedua variabel independen yaitu kepuasan muzakki dan transparansi mempunyai pengaruh yang positif terhadap loyalitas muzakki.Artinya semakin tinggi kepuasan muzakki dan transparansi lembaga maka semakin tinggi pula loyalitas muzakki. Sedangkan variabel independen akuntabilitas tidak memiliki pengaruh terhadap loyalitas muzakki.

Keywords : kepuasan; transparansi; akuntabilitas; loyalitas; lembaga amil zakat

  1. ¬¬¬¬BAZNAS dan Fakultas Ekonomi dan Manajemen IPB.2011. Estimasi Potensi Zakat Nasional.Majalah SABILI No.24/XVIII.
  2. Beik Firdaus, Irawan & Juanda. 2012. Economic Estimation and Determinations of Zakat Potensial in Indonesia. IRTI Working Paper Series.
  3. Griffin, Jill. 2003. Costumer Loyalty : Menumbuhkan & Mempertahankan Kesetiaan Pelanggan. Jakarta. Erlangga.
  4. Jumaizi & Zainal A Wijaya. 2011. Good Governance Badan Amil Zakat, Infak dan Sedekah dan Dampaknyya Terhadap Keputusan dan Loyalitas Muzakki. Majalah Ilmiah Informatika Vol. 2 No. 3, September.
  5. Kabiri, Fateme dkk. 2013. Effective Factors on Consumer Loyalty and Satisfaction. Kuwait Chapter of Arabian Journal of Business and Management Review Vol. 2, No.10; June.
  6. Kementerian Agama RI. 2013. Standarisasi Amil Zakat di Indonesia. Jakarta. Direktorat Pemberdayaan Zakat.
  7. Kementerian Agama. 2012. Laporan Tahunan Kehidupan Keagamaan di Indonesia 2012. Jakarta. Badan Litbang dan Diklat Puslitbang Kehidupan Keagamaan.
  8. KNKG. 2006. Pedoman umum Good Corporate Governance. Jakarta. Komite Nasional Kebijakan Governance.
  9. Majalah Zakat Edisi Mei-Juni 2013.Potensi Zakat Nasional. Hal 6.
  10. Pribanus Wantara. 2015. The Relationships among Service Quality, Customer Satisfaction, and Customer Loyalty in Library Services. International Journal of Economics and Financial Issues, 5 (Special Issue) 264-269.
  11. Qardawi, Yusuf. 2006. Hukum Zakat. Jakarta. Lintera Antar Nusa.
  12. Sekaran, Uma. 2006. Metode Penelitian untuk Bisnisbuku 1 edisi 4. Jakarta. Salemba Empat.
  13. Sri Fadilah. 2012. Penerapan Good Fovernance Pada Lembaga Amil Zakat. Bandung. Unpad Press.
  14. Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Bisnis. Bandung. Alfabeta.
  15. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2011 Tentang Pengelolaan Zakat.

ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam
Published by Departement of Islamic Economics, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten - Indonesia

Main Building of Faculty of Islamic Economics and Business, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten, Jenderal Sudirman Street, No. 30 Serang 42188 Banten Indonesia
Phone: +62 81511475475
Website: https://journal.islamiconomic.or.id/
Email: asep.dadan@uinbanten.ac.id

ISSN: 2085-3696 (Print)
ISSN: 2541-4127 (Online)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License

Get a feed by atom here, RRS2 here and OAI Links here

apps